Agu 28 2023 / Konferensi Global
Manfaatkan "MOTIVASI" diri untuk meraih perkembangan bisnis berkelanjutan
Topik bahasan
Agu 28 2023 / Konferensi Global
Topik bahasan
Share
Ada di video ini
Louis Andrew Ang Gimenez bergabung dengan profesi jasa keuangan di usia 37 tahun, setelah hengkang dari sebuah bisnis yang menyebabkan relasi-relasinya merenggang. Sejak saat itu, ia telah menemukan gairah dan tujuan untuk hal yang dianggapnya bukan semata-mata karier, melainkan juga panggilan.